Mistertutorial.com | Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan iPhone iOS – Saat ini Ponsel pintar sudah menjadi kebutuhan pokok kita sehari-hari, Namun sayangnya dalam menggunakan ponsel pintar seringkali kita terganggu oleh iklan-iklan yang sering tiba-tiba muncul di layar ponsel kita, hal itu tentu membuat kita merasa tidak nyaman saat menggunakan ponsel.
Namun kamu tidak perlu khawatir dengan masalah itu, sebab ada beberapa tips cara yang dapat kita lakukan untuk menghapus, atau menghilangkan iklan tersebut dari hp kesayangan kita. Nah pada artikel ini, mistertutorial.com Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan iPhone iOS akan membagikan beberapa , untuk itu kamu wajib baca artikel ini sampai selesai.
Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan iPhone iOS
Sebenarnya Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan iPhone iOS sangat mudah, tetapi akan sangat sulit bagi kamu yang tidak mengerti sama sekali dengan masalah ini, Nah jadi buat kamu yang butuh banget dengan tips Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan iPhone iOS sebaiknya ikuti langkah-langkah di bawah ini dengan seksama sehingga, cara yang kami bagikan ini bisa berhasil di ponsel kamu.
-
Menggunakan Aplikasi Ad Blocker
Cara pertama yang bisa kamu lakukan untuk, menghilangkan iklan yang menggangu pada ponsel kamu yaitu dengan bantuan aplikasi yang bernama Ad Blocker.
Aplikasi ini dapat memblokir iklan yang muncul secara tiba-tiba dilayar ponsel kamu, sehingga kamu dapat menggunakan ponsel dengan nyaman tanpa di terganggu oleh iklan.
Nah aplikasi ini bisa kamu dapatkan melalui Play Store untuk pengguna Android, dan pada pengguna iPhone bisa menginstalnya dari App Store.
-
Mematikan Pengaturan Iklan Pribadi
Penyebab iklan yang muncul dan mengganggu layar ponsel kamu bisa jadi karena, pengaturan iklan pribadi kamu aktif.
Pengaturan ini memungkinkan pengiklan untuk menargetkan iklan mereka berdasarkan informasi pribadi, seperti riwayat penelusuran website dan juga lokasi kamu.
Kamu dapat mematikan pengaturan ini untuk mengatasi iklan yang sering muncul pada ponsel kamu.
-
Selalu Update Aplikasi dan Sistem Operasi
Perlu diingat, jangan lupa untuk selalu update Aplikasi dan Sistem Operasi ponsel kamu secara berkala, dengan selalu memperbarui Sistem Operasi dan aplikasi ke versi terbaru. Sebab pembaruan aplikasi dan sistem operasi versi baru seringkali menyeratai perbaikan bug dan peningkatan keamanan serta dapat membantu menghilangkan iklan yang sering muncul di ponsel kamu.
Jadi kamu perlu ingat untuk selalu memperbarui Aplikasi dan Sistem Operasi ke versi terbaru jika sudah tersedia.
BACA JUGA:
-
Menonaktifkan Izin Ads Pada Aplikasi
Jika smartphone kamu sering menampilkan iklan yang mengganggu saat sedang menggunakan aplikasi, bisa jadi Pengaturan Izin Ads pada aplikasi tersebut aktif. Maka dari itu kamu perlu menonaktifkan izin untuk menampilkan iklan. Ini akan membantu menghilangkan iklan dari aplikasi tertentu di smartphone kamu.
-
Selalu Gunakan Browser Mode Private Saat Browsing
Untuk menghilangkan iklan pada perangkat Android dan iPhone IOS adalah dengan menggunakan mode private browsing. Saat Anda menggunakan mode private browsing, peramban web Anda tidak akan menyimpan riwayat peramban atau informasi lainnya seperti cookie dan data. Karena itu, iklan tidak akan muncul karena perangkat Anda tidak akan mengetahui informasi tentang Anda.
-
Hapus Aplikasi Yang Memiliki Iklan
Cara selanjutnya untuk menghilangkan iklan pada perangkat Android dan iPhone IOS adalah dengan menghapus atau uninstall aplikasi yang memiliki iklan didalamnya. Beberapa aplikasi yang Anda instal mungkin mengandung iklan, dan dengan menghapus aplikasi tersebut, Anda dapat menghilangkan iklan dari smartphone Anda. Anda juga dapat mempertimbangkan untuk memperbarui aplikasi yang sering muncul iklan, karena versi terbaru mungkin telah menyelesaikan masalah iklan.
Kesimpulan
Menghilangkan iklan pada perangkat Android dan iPhone IOS bisa menjadi tugas yang sulit. Namun, dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat menghilangkan iklan dari perangkat Anda secara efektif.
Menghilangkan iklanIklan di HP Android dan iPhone iOS dapat membantu meningkatkan kinerja ponsel kamu serta membuat pengalaman pengguna lebih menyenangkan dan nyaman. Semoga artikel ini Cara Menghilangkan Iklan di HP Android dan iPhone iOS bermanfaat dan dapat membantu Anda menghilangkan iklan pada perangkat Android dan iPhone IOS Anda dengan efektif.