0811 Kartu Apa Dan Operator Mana? Simak Penjelasannya Disini

0811 Kartu Apa Dan Operator Mana

0811 Kartu Apa Dan Operator Mana? –  Apakah kamu pernah dihubungi nomor 0811 atau saat ini sedang mengalami hal tersebut? Ya wajar saja jika kamu mencari nya tahu melalui google tentang nomor 0811 kartu apa dan operator mana? Karena saat ini banyak sekali modus penipuan dengan cara menelpon nomor kita dari nomor yang tidak di kenal.

Sudah banyak beberapa kasus yang mistertutorial.com baca melalui situs google tentang nomor 0811 merupakan nomor dari penipuan, apalagi di jaman yang canggih ini registrasi nomor termasuk hal yang paling mudah dilakukan. Jadi wajar saja kita sebagai pengguna smartphone harus jeli, dan fokus dengan nomor-nomor yang masuk ke panggilan telepon kita agar tetap aman dan terhindari dari tindak penipuan.

Kode Prefix atau Nomor awalan dari tiap provider memang sangat mudah untuk kita hapalin, sehingga jika ada nomor yang masuk kita bisa tahu bahwa nomor tersebut dari operator mana. Tapi dengan banyaknya provider operator yang beredar saat ini membuat kita agak sulit untuk manghafal bermacam-macam kode prefix atau nomor awalan dari tiap provider.

Nah jika kamu saat ini sedang mencari penjelasan tentang nomor 0811 dari operator mana, dan dari daerah mana, maka wajib simak ulasan dibawah ini.

0811 Kartu Apa Dan Operator Mana? Simak Penjelasannya Disini

0811 merupakan nomor yang berasal dari provider operator telkomsel yang merupakan kartu Halo. Sedikit penjelasan mengenai kartu halo adalah kartu SIM yang dapat digunakan pada perangkat seluler. Kartu halo sendiri merupakan kartu pasca yang mana kita bisa menggunakan kartu ini dengan sistem tagihan, sederhananya pengguna kartu halo dapat menikmati layanan telkomsel seperti panggilan telepon, akses internet, dll terlebih dahulu baru kemudian akan membayar tagihannya di akhir bulan.

Jadi kesimpulannya adalah 0811 merupakan Kartu Halo yang berasal dari Operator telkomsel. Kartu halo sendiri memiliki kode prefix yang berbeda-beda sob yaitu 0811, 0812, dan 0813.

Semua nomor kartu halo mulai dari 0811, 0812 dan 0813 memiliki 10 sampai 12 digit angka untuk setiap nomor selulernya. Namun untuk nomor-nomor telp lama bisanya hanya menggunakan 10 digit angka saja.

Daftar Kode Prefix Atau Awalan Pada Nomor Telkomsel

Kode Prefix KARTU TELKOMSEL
0851 KARTU AS (Sebelumnya Bernama Flexi)
0852 KARTU AS (12 Digit Angka)
0853 KARTU AS (12 Digit Angka)
0821 KARTU SIMPATI (12 Digit Angka)
0822 KARTU SIMPATI FACEBOOK
0823 KARTU AS (12 Digit Angka)
0811 KARTU HALO (10 dan 11 Digit Angka)
0812 KARTU HALO dan SIMPATI (11 dan 12 Digit Angka)
0813 KARTU HALO dan SIMPATI (12 Digit Angka)

Pada table diatas merupakan daftar lengkap kode awalan nomor dari pada provider operator telkomsel. Jangan lupa untuk dicatat Mungkin kamu juga memerlukan nomor-nomor diatas jika suatu saat terdapat nomor asing yang masuk kedalam panggilan telpon kamu sob.

BACA JUGA: Cara Mengatasi Kuota Unlimited Telkomsel Yang Lelet

Selain kode awalan bisa mengetahui kartu apa dan nomor dari operator mana, kamu juga bisa mengetahui nomor tersebut berasal dari daerah mana. Pada dasarnya operator telkomsel sudah membagi setiap nomor berdasarkan daerah agar lebih mudah dibedakan dari daerah satu ke daerah lainnya.

Nah bagi kamu yang penasaran dengan kode setiap daerah pada nomor tersebut. yuk simak dibawah ini daftar lengkap nomor 0811 dari daerah mana saja.

Daftar Nomor 0811 Dari Daerah Mana Saja

Daerah Nomor
Timika 0811499, 0811498, 081149
Tebing tinggi 08116012, 08116011
Tasikmalaya 0811212, 0811211
Tanjungbalai 0811629, 0811628,
Surabaya 081137, 081134, 081133, 081132, 081131, 081130
Sorong 0811486, 0811485
Soroako 811423
Solo 0811295, 0811294, 0811285, 0811284, 0811265, 0811264, 0811263,
Sibolga 811626
Serang 81112
Semarang 081129, 081128, 081127
Samarinda 081158, 081155,
Rantepao 811422
Rantauprapat 0811622, 0811623
Purwokerto 0811291, 0811287, 0811281, 0811262, 0811261, 0811260
Pontianak 081157, 081156
Pematang siantar 0811621, 0811620, 0811601
Pekanbaru 0811709, 0811708, 0811707, 0811690, 081176, 081175
Parepare 81142
Parapat 08116014, 08116013
Pangkalpinang 811717
Pangkalan brandan 811627
Palu 81145
Palembang 081178, 081171
Palangkaraya 81152
Padang sidempuan 811625
Padang 0811603, 0811602, 081166
Muaraenim 08117803, 08117802, 08117801, 08117800, 0811719
Medan 081165, 081164, 081163, 081161, 081160
Mataram 0811391, 0811390
Manado 81143
Malang 0811313, 0811303, 081136
Makassar 081146, 081144, 081141
Madiun 0811331, 0811302
Lubuklinggau 811718
Lhokseumawe 81167
Lahat 08117807, 08117806
Kupang 0811384, 0811383, 0811382, 0811381
Kotabumi 811727
Kendari 81140
Karawang 0811129, 0811128, 0811127, 0811126
Jember 0811301, 081135
Jayapura 81148
Jambi 81174
Dumai 0811750, 0811706
DKI Jakarta 081119, 081118, 081117, 081116, 081115, 081114, 081113, 081110, 08119, 08118, 08110,
DI Yogyakarta 0811293, 0811292, 0811286, 0811283, 0811282, 081126, 081125
Denpasar 081139, 081138
Cirebon 0811202, 0811201, 081124
Cianjur 811207
Bukit tinggi 08116029, 08116020
Brastagi 811624
Bogor 81111
Biak 811487
Bengkulu 81173
Baturaja 811716
Batam 081177, 081170, 081169
Banjarmasin 081151, 081150
Bandung 0811249, 0811248, 0811247, 0811246, 0811245, 081123, 081122, 081121, 081120
Bandarlampung 081179, 081172
Banda Aceh 81168
Balikpapan 081159, 081154, 081153
Ambon 81147

Kesimpulan

Setelah membaca dengan seksama penjelasan dari atas hingga habis, kamu sudah tidak tahu dan tidak penasaran lagikan dengan 0811 Kartu Apa Dan Operator Mana? Demi keamanan kita menggunakan ponsel pintar pastikan untuk mengetahui nomor asing yang masuk ke panggilan smartphone kamu sob.

Demikianlah informasi kali ini dari mistertutorial.com semoga artikel ini dapat memberikan wawasan dan informasi kepada sobat yang sebelumnya tidak mengetahui hal ini.